Home » SBM » Sayur

Sayur

Ini merupakan kategori : Tanaman Sayur, disini kamu dapat menemukan berbagai jenis tanaman sayur seperti sayur sawi, Labu, Cabai, Bawang daun, Bawang merah, Lobak, Jahe, Kunyit, Kencur, Tomat, Kapri, Seledri, KentangPetsai, Selada, Mentimun, Bit, Kubis dan jenis sayuran lainnya.

Secara keseluruhan konten tentang tanaman sayur ini memuat tentang deskripsi tanaman, Morfologi, Jenis, Manfaat untuk kesehatan maupun untuk kecantikan (nilai gizi per 100 gr) dan cara budidaya tanaman.

Khusus untuk yang hobi budidaya khususnya tanaman sayur, tersedia dasar – dasar / bertanam sayur, disini.

Kamu dapat menggunakan search box untuk mempermudah pencarian jenis buah yang kamu inginkan.

jenis dan manfaat sayur kubis

Kubis

Kubis/Kol  (Brassica oleracea) Kubis atau kol sebenarnya merupakan tanaman semusim atau lebih yang berbentuk perdu. Tanaman kubis berbatang pendek dan beruas – ruas. Sebagai bekas tempat duduk daun. Tanaman ini… Selengkapnya »Kubis
petsai

Petsai

Petsai (Brassica Chinensis) Petsai merupakan tanaman semusim. Petsai berbatang pendek hingga hampir tidak terlihat. Daunnya bulat panjang serta berbulu halus dan tajam. Urat (tulang) daun utamanya lebar dan berwarna putih.… Selengkapnya »Petsai
sayur bit

Bit

Bit (Beta vulgaris L.) Bit merupakan tanaman semusim yang berbentuk rumput. Batang bit sangat pendek, hampir tidak terlihat. Akar tunggangnya tumbuh menjadi umbi. Daunnya tumbuh berkumpul pada leher akar tunggang… Selengkapnya »Bit
manfaat mentimun

Mentimun

Mentimun (Cucumis sativus L.) Mentimun atau bonteng merupakan tanaman semusim yang bersifat menjalar. Tanaman tersebut menjalar atau memajat dengan menggunakan alat panjat berbentuk pilin (spilar). Panjang batang mentimun 0,5m –… Selengkapnya »Mentimun
kacang buncis

Kacang Buncis

Kacang Buncis (Phaseolus vulgaris) Kacang buncis merupakan tanaman sayuran polong semusim yang merambat. Kacang buncis sifatnya mirip kacang panjang. Perbedaannya terletak pada kurangnya kemampuan bersiombosis dengan bakteri penambat nitrogen bebas… Selengkapnya »Kacang Buncis
manfaat bawang bombay

Bawang Bombay

Bawang bombay atau tanaman dengan nama latin Allium Ascalonicum ini biasa digunakan dalam memasak makanan di Indonesia. Bukan hanya digunakan sebagai hiasan namun juga bagian dari masakan karena bentuknya yang… Selengkapnya »Bawang Bombay
contoh tanaman organik

Tanaman Organik

Tanaman organik ialah hasil dari budidaya tanaman yang ditanam dengan cara alami atau dengan cara organic. Bahan yang digunakan dalam teknik budidaya ialah bahan-bahan biologis guna mempertahankan kesuburan dan keseimbangan… Selengkapnya »Tanaman Organik
jamur tiram

Jamur Tiram

Jamur tiram atau dengan nama latin Pleurotus ostreatus merupakan salah satu kelompok jamur yang sudah banyak dikenal karena bentuk dan ukuran tubuh buahnya yang sangat familiar di masyarakat. Jamur tiram… Selengkapnya »Jamur Tiram